Tuesday, February 20, 2018

Rumus - Rumus Listrik

 RUMUS RUMUS LISTRIK



Pada kesempatan Ini Saya Akan Membahas mengenai cara Menghitung Arus Tegangan dan Daya Listrik Disertahkan Rumus -Rumus Untuk menghitungnya Sebagai Berikut :















Rumus-rumus cara Menghitung ARUS Tegangan dan Daya Listrik paling mudah                                      
                                                                                                                                                                                      


 Pengertian Arus tegangan Dan Daya listrik  
 P = Watt 
 I  = Arus Listrik Atau Disebut Ampere
 V =  Voltase 

 * Bagaimana Cara menghitung Arus Tegangan dan Daya ? 

      Perhatikan Rumus Di Bawah Menghitung Arus
     
Rumus-rumus cara Menghitung ARUS Tegangan dan Daya Listrik paling mudah 
I = Arus listrik
V = Tegangan listrik
R = Tahanan (ohm)
P = Power/daya
Q = Coulomb
T = waktu dalam detik

* Contoh soal 
 
Waktu yang diperlukan untuk mengalirkan sebuah kawat penghantar adalah 5 menit dengan muatan listrik sebesar 1000 coulomb. Berapakah kuat arus dalam sebuah kawat penghantar tersebut ? 
 
Diketahui
Q = 1000 Coulomb
t = 5 menit = 300 detik
ditanyakan I?

Jawab
I = Q/t
I = 1000/300
I = 3,33
Jadi kaut arus dalam sebuah penghantar tersebut adalah 3,33 Ampere 


* Menghitung Tegangan


Rumus-rumus cara Menghitung ARUS Tegangan dan Daya Listrik paling mudah 

I = Arus listrik
V = Tegangan listrik
R = Tahanan (ohm)
P = Power/daya 

* Menghitung Daya


 Rumus-rumus cara Menghitung ARUS Tegangan dan Daya Listrik paling mudah              

Keterangan
P  = Daya (watt)
I = Arus (ampere)
R = Tahanan (ohm)
W = Usaha (Joule)
t = Waktu
V = Tegangan/beda potensial (Volt)



Contoh Soal

Contoh 1
Rumus-rumus cara Menghitung ARUS Tegangan dan Daya Listrik paling mudah

Hitunglah daya listrik yang dikonsumsi oleh lampu pijar tersebut ? 

Diketahui
V = 24v
R = 3
Dtanyakan P?

Jawab
P = V² /R
P = 24² /3
P = 576 /3
P = 192
Jadi daya listrik yang dikonsumsi adalah 192 watt
 
 
 
Contoh 2

Sebuah Radio memerlukan tegangan 220V dan arus listrik sebesar 1,2A untuk mengaktifkannya. Berapakah daya listrik yang dikonsumsi?

Diketahui
V = 220v
I = 1,2A
Ditanyakan P?

Jawab
P = VI
P = 220x1,2
P = 264

Jadi RAdio tersebut akan mengkonsumsi daya listrik sebesar 264 watt 
 
 
* Semogah Bermanfaat Terimakasih *